A. Heading
B. Address
C. Origin
D. Text/Isi Berita
E. Ending
A. Heading :
Heading terdiri dari :
1. Start Of Message (SOM) berupa Karakter ZCZC diikuti dengan Spasi
2. Transmission Identification, terdiri dari :
a. Circuit Identification (ID), terdiri dari 3 Karakter Alfabet
- Karakter Pertama mengidentifikasikan Pengirim
- Karakter Kedua mengidentifikasi Penerima
- Karakter Ketiga mengidentifikasi ID Saluran
b. Channel Sequence Number, terdiri dari 3 Digit dan bernilai dari 0000 sampai 9999
Setiap Channel harus mempunyai Nomor Urut sendiri dan Nomor ini
harus kembali ke 1 (Reset) pada saat Jam 00.00 GMT (Pergantian hari).
c. Time Of Transmission, terdiri dari DDmmss
DD = Tanggal mm = Jam ss = Menit
Time Of Transmission berubah sesuai Jam Pengiriman/saat Berita terkirim.
Contoh Heading :
ZCZC RIA0025 250810
artinya :
Berita ke 25 dikirim dari Channel A dari Stasiun A ke Stasiun B pada Tanggal 25 Jam 08 dan Menit ke 10.
B. Address :
Address terdiri dari :
1. Priority Indikator, berupa 2 Karakter yang menunjukkan Prioritas Berita
yang diberikan pada saat Berita dibuat
Prioritas Berita :
- SS = Berita Penting/Darurat yang harus segera tiba ditujuan
- DD = Berita yang perlu penanganan khusus
- FF = Berita Penerbangan Umum
- GG = Berita Meteorologi/Penerbangan Regular/Administrasi
- KK = Berita Reservasi/Jawatan Penerbangan Umum
2. Address Indikator, terdiri dari :
a. Location Indikator, berupa 4 Karakter Alfabet yang menunjukkan lokasi Tujuan
b. Organisation Address, berupa 3 Karakter Alfabet yang menunjukkan Organisasi Tujuan
c. Filler, berupa satu Karakter Alfabet X
Contoh Address :
FF WAAAYOYX
artinya :
FF : Prioritas Berita
WAAAYOYX : Address Indikator
WAAA : Location Indikator/Lokasi AMSC Tujuan
YOY : Organization Addressed/Organisasi Tujuan (Unit)
X : Filler
C. Origin
Origin terdiri dari :
1. Filling Time, mempunyai Format DDhhmm yaitu DD = Tanggal, mm =
Jam dan mm = Menit pada saat Berita dibuat.
2. Origin Indikator terdiri dari :
a. Location Indikator, berupa 4 Karakter Alfabet yang menunjukkan lokasi Asal
b. Organisation Address, berupa 3 Karakter Alfabet yang menunjukkan Organisasi Asal
c. Filler, berupa satu Karakter Alfabet X
Contoh Origin :
251025 WIIIYOYX
artinya :
251025 : Tanggal 25, Jam 10 dan Menit ke 25 Berita dibuat
WIIIYOYX : Origin Indikator
WIII : Location Indikator/Lokasi AMSC Asal
YOY : Organisation Address/Organisasi Asal (Unit)
X : Filler
D. Text/ Isi Berita
Panjang Text tidak boleh lebih dari 1800 Karakter
F. Ending/End Of Message (EOM)
Berupa 4 Karakter Alfabet NNNN
SERVER AMSC :
Server AMSC adalah Tempat Pemrosesan Berita dimana Server AMSC terdiri dari AMSC A dan AMSC B.
Keterangan :
Inf : Informasi tiap Channel
Init : Format Removable Storage
Date : Untuk setting (Bulan/Tanggal/Tahun)
Time : Untuk setting waktu (Jam : Menit : Detik)
Amsc : Informasi AMSC
dwn : Untuk Shutdown AMSC
A : Untuk mengaktipkan AMSC A
X : Untuk keperluan Instalasi
01/21/2002 : Menunjukkan Tanggal, Bulan dan Tahun
12:15:23 : Menunjukkan waktu Jam, Menit dan Detik
001 → 003 : 001 Menunjukkan Channel
003 Menunjukkan Correction
Mon : Menunjukkan Channel yang dimonitor
Circ : Circuit (TfRf, TfRn, TnRf, TnRn)
Tsq : Menunjukkan Transmit Sequence Number yang akan datang
Rsq : Menunjukkan Receiver Sequence Number yang akan dating
Altr │pri
000 │1 : Menunjukkan Channel yang dialternate dan Priority
(1 → SS, 2 → DD & FF, 3 → GG & KK, 123 → semua Priority)
Q : Menunjukkan antrian Berita pada Saluran tersebut